Lompat ke isi utama
Berita
Ikuti Protokol Kesehatan, 242 Panwaslu Adhoc Jalani Rapid Tes Serentak
humas
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Sleman pada hari Selasa (07/07/2020) menginstruksikan kepada jajaran Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Adhoc untuk menjalani rapid tes secara serentak.
Bawaslu Sleman Telaah Regulasi Pemutakhiran Data Pemilih
humas
Menyusul akan dilaksanakannya pemutakhiran data pemilih Pemilihan Bupati Sleman Tahun 2020 pada 15 Juli mendatang, Bawaslu Kabupaten Sleman menggelar diskusi internal ‘Telaah Regulasi Pemutakhiran Data Pemilih’, Kamis, 2 Juli 2020.
Rapid Test Serentak, Bawaslu Sleman Koordinasi dengan Panwaslu Kecamatan
humas
Bawaslu Kabupaten Sleman menyelenggarakan Rapat Koordinasi (Rakor) secara daring dengan Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwaslu Kecamatan) se-Kabupaten Sleman, Rabu, 1 Juli 2020.
Bawaslu Sleman Ikuti Bimtek Penyusunan Putusan Penyelesaian Sengketa Pemilihan 2020
humas
Bawaslu Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) bertemakan ‘Legal Reasoning, Legal Opinion, dan Legal Drafting Putusan dalam Penyelesaian Sengketa Pilkada’, Selasa, 30 Juni 2020.
Wajib Rapid Test, Bawaslu Sleman Koordinasi dengan Dinkes
humas
Bawaslu Kabupaten Sleman melakukan audiensi dengan Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sleman, Senin, 29 Juni 2020.