SLEMAN-Bawaslu Kabupaten Sleman menggelar tasyakuran hari lahir Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) yang ke-15 pada Minggu, 9 April 2023 yang dihadiri oleh Ketua, Anggota, Kepala Sekretariat, dan segenap jajaran sekretariat Bawaslu Kabupaten Sleman.
SLEMAN-Dalam rangka mengawal hak pilih masyarakat di Kabupaten Sleman dalam Pemilu Serentak Tahun 2024, jajaran pimpinan Bawaslu Kabupaten Sleman melakukan pengawasan dan pencermatan daftar pemilih dalam Rapat Pleno Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) dan Daftar Pemilih Sementar
SLEMAN-Dalam rangka memastikan keakuratan daftar pemilih dalam Pemilu Serentak Tahun 2024 di wilayah Kabupaten Sleman, Bawaslu Kabupaten Sleman dan jajaran Panwaslu Kecamatan se-Kabupaten Sleman melakukan pengawasan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) Tingkat
SLEMAN-Pastikan proses verifikasi faktual (verfak) perbaikan dukungan calon perseorangan anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) di wilayah Kabupaten Sleman berjalan sesuai dengan regulasi dan prosedur, Bawaslu Kabupaten Sleman dan jajaran Panwaslu Kecamatan melakukan pengawasan melekat pada Sabtu,